Deskripsi untuk soal nomor 11 - 13
Di suatu pertemuan ada 4 orang pria dewasa, 4 wanita dewasa, dan 4 anak-anak. Keempat pria dewasa itu bernama: Santo, Markam, Gunawan, dan Saiful. Keempat wanita dewasa itu bernama Ria, Gina, Dewi, dan Hesti. Keempat anak itu bernama Hadi, Putra, Bobby dan Soleh. Sebenarnya mereka berasal dari 4 keluarga yang setiap keluarga terdiri dari seorang ayah, seorang ibu dan satu orang orang anak, namun tidak diketahui yang mana yang menjadi ayah dan mana yang menjadi ibu dan mana yang menjadi anak dari masing-masing keluarga itu. Kecuali, beberapa hal diketahui sebagai berikut:
Ibu Ria adalah ibu dari Soleh.
Pak Santo adalah ayah dari Hadi.
Pak Saiful adalah suami dari Ibu Dewi, tapi bukan ayah dari Bobby.
Putra adalah anak dari Pak...
Anak dari Pak Gunawan adalah...
Jika pernyataan (1) di atas dihilangkan, periksalah apakah masih bisa disimpulkan bahwa
I. Ibu Ria kemungkinannya bersuamikan Pak Markam atau Pak Santo
II. Soleh kemungkinannya anak dari Pak Markam atau Pak Santo
III. Ibu Dewi kemungkinannya adalah ibu dari Soleh atau Putra
(A) Hanya I yang benar
(B) Hanya II yang benar
(C) Hanya III yang benar
(D) Hanya I dan III yang benar
(E) Ketiganya benar