Perubahan sosial budaya yang terjadi pada suatu wilayah yang diakibatkan oleh adanya pengusaha dengan modal besar yang merelokasi paksa masyarakat di kawasan kumuh untuk membangun properti mewah disebut:
a. Gentrifikasi
b. Investasi Properti
c. Pembangunan Kota
d. Peremajaan Kota (Urban Renewal)
e. Revitalisasi Kota